Musikimia, Bentuk Perubahan Lain Dari Padi?
Musikimia, Bentuk Perubahan Lain Dari Padi? - Band ini resmi terbentuk 17 Agustus 2012, masih baru tapi jangan salah band ini ber-personil para musisi hebat. yaaa 3 diantaranya adalah pentolan band padi. Apakah Padi bubar?
Yoyo menegaskan, Musikimia bukan perubahan nama dari Padi. Sebab hingga sekarang grup band Padi masih ada, hanya sedang vakum.
Musikimia adalah beranggotakan tiga personel Padi yaitu Fadly, Yoyo dan Rindra. ditambah musisi Stephan Santoso untuk mengisi posisi gitar.
oooo ternyata cuma side project gan. Yadah kita nikmati karyanya sambil menunggu Padi menelorkan album barunya....
Apakah Harus Seperti Ini
Apakah semua harus berakhir sudah
Dan berhenti sampai di sini
Jangan paksakan aku mengiyakan inginmu
Bila tak kau indahkan semua mimpi tentang kita
Tak ada satupun manusia di muka bumi
Yang tak ingin dihargai
Engkau dan aku mungkin berbeda
Tapi kita masih bisa bicara dan saling mendengar
Bukan harus seperti ini
Apakah semua harus berakhir sudah
Dan berhenti sampai di sini
Jangan paksakan aku mengiyakan inginmu
Bila tak kau indahkan semua mimpi tentang kita
Haruskah kita seperti ini
Apakah semua harus berakhir sudah
Dan berhenti sampai di sini
Jangan paksakan aku mengiyakan inginmu
Bila tak kau indahkan semua mimpi tentang kita (tentang kita, tentang kita)
haruskah kita seperti ini(tentang kita, tentang kita)
haruskah kita seperti ini(tentang kita, tentang kita)
tak harus seperti ini (tentang kita)
Belum ada Komentar untuk "Musikimia, Bentuk Perubahan Lain Dari Padi?"
Posting Komentar